Tampilan di atas menggunakan adalah jTextField,jButton,jLabel dan jList.
jButton1 untuk mengontrol looping "For"
jButton2 untuk mengontrol looping "While"
jButton3 untuk mengontrol looping "do While"
jButton4 untuk mengontrol menghapus daftar list yang ada pada jList
Sebelumnya dekarasikan variabel yang menampung field prses loopingnya dengan dekarasi seperti ini:
"DefaultListModel loop = new DefaultListModel();"
dan juga import
"import javax.swing.DefaultListModel;"
Selajutnya klik 2x pada jButton1 dan masukkan kode berikut:
Penjelasan dari coding diatas adalah, variabel x dan y sebagai batas bawah dan batas atas perulangan yang menerima inputan berupa String dari jTextFied1 dan jTextField2 yang kemudian diubah menjadi tipe Integer. Karena untuk bisa membuat perulangan hanyalah tipe data angka.
Kemudian melakukan perulangan for yang selanjutnya menambahkannya ke daam variabel "loop".
Setelah proses looping selesai, variabel looping tadi dicetak dalam jList1.
Lakukan pula pada jButton2 dengan kode:
Pada jButton3:
Kemudian untuk menghapus list hasil perulangan, klik 2x pada jButton4 dengan kode:
Kemudian Run dengan F6 kalau tidak bisa dengan Shift+F6, simple kan?
0 komentar:
Posting Komentar